Aplikasi Penilaian Kurikulum 2013 revisi terbaru 2016
Kegiatan Pengolahan Nilai merupakan kegiatan rutin yang harus dilakukan oleh Guru guna mengkalkulasikan nilai siswa di Sekolah. Pengolahan nilai atau yang biasa dikenal sebagai Olah Nilai bukan pekerjaan yang mudah, terlebih jika dilakukan secara manual. Guna membantu memudahkan pengolahan nilai siswa, pada kesempatan kali ini kami bagikan sebuah aplikasi Penilaian Kurikulum tahun 2013 untuk semua jenjang pendidikan SD, SMP, SMA dan Sederajat.
Aplikasi Penilaian Kurikulum 2013 ini merupakan hasil revisi terbaru sesuai juknis penilaian Kurikulum terbaru tahun 2016. Aplikasi ini sangat direkomendasikan bagi Bapak/Ibu yang menerapkan Kurikulum 2013 karena isi didalamnya berbasiskan penilaian dengan aspek - aspek Kurtilas.
Aplikasi Penilaian terbaru tahun 2013 dapat Bapak/Ibu unduh secara gratis pada link dibawah ini.
Semoga dengan adanya aplikasi penilaian diatas dapat membantu memudahkan pekerjaan Bapak/Ibu dalam melakukan olah nilai siswa berbasis kurikulum 2013. Demikianlah postingan kali ini, sebelum mengunduh jangan lupa dibagikan. Semoga bermanfaat, salam penididkan.
Belum ada Komentar untuk "Aplikasi Penilaian Kurikulum 2013 revisi terbaru 2016"
Posting Komentar